statistik

Selasa, 01 Maret 2011

PENERIMAAN MAHASISWA BARU UNJ JAKARTA 2011/2012

Sumber : http://www.unj.ac.id/web.php?module=detailberita&id=139

PENERIMAAN MAHASISWA BARU UNJ  2011/2012


JALUR MASUK UNJ

REGULER

SNMPTN : Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri

1. Jalur Undangan : Jalur prestasi akademik TANPA Ujian tertulis
    Pendaftaran : 1 Februari – 12 Maret 2011 (Secara ONLINE) Website http://undangan.snmptn.ac.id
    Pengumuman : 18 Mei 2011
Alur : Kepala Sekolah mendaftar ke web SNMPTN (mengisi formulir, memasukan nama siswa yang direkomendasikan, menscan status akreditasi) >> Siswa pilihan membayar Rp 175.000 di Bank Mandiri (kecuali siswa penerima bidik misi) untuk memilih 2 PTN dengan masing-masing 3 Prodi (kecuali Olahraga dan Seni) >> Pengumuman kelulusan akan diposting ke web SNMPTN dan melakukan daftar ulang 31 Mei 2011
# siswa yang dapat ikut jalur ini merupakan siswa berprestasi secara konsisten 5 semester dan merupakan hak penuh Kepala Sekolah. Peserta Jalur Undangan adalah sekolah yang telah terdaftar pada sistem database SNMPTN Tahun 2010

2. SNMPTN Tertulis
    Pendaftaran : 2 Mei – 24 Mei 2011 (Secara ONLINE)
    Website http://snmptn.ac.id
    Tes Tertulis : 31 Mei (Tes TPA) – 1 Juni 2011(Tes IPA/IPS)
    Tes Keterampilan : 3 Juni – 4 Juni 2011 (khusus untuk Olahraga dan Seni)
    Pengumuman : 30 Juni 2011
    Biaya pendaftaran : Rp 150.000 (IPA/IPS), Rp 175.000 (IPC) di Bank Mandiri
Alur : Calon pendaftar membayar biaya pendaftaran di Bank Mandiri (teller, atm, atau internet banking) >> mendapatkan PIN untuk mendaftar di web SNMPTN (mengisi formulir, dan unggah foto) >> Kartu peserta di print/cetak


  • NON REGULER : PENMABA (Ujian Mandiri UNJ)



  •     Juli 2011 : Penerimaan mahasiswa baru jalur mandiri

    3 komentar:

    1. pendaftaran penmaba.a d buka mulai kapan..?

      BalasHapus
    2. Untuk Sdri Santy : lebih jelase lht di situs http://penmaba.unj.ac.id/
      Moga dari situs tersebut sdri mendapatkan info yang ingin sdri cari.amin

      BalasHapus
    3. Pramudito Hutomo6 Juni 2011 pukul 14.14

      maaf gan, itu foto UNJ nya dah jadul,heheh diupdate lagi aja gan foto UNJ nya.... :-)

      BalasHapus

    INFO PMB PTN/PTS/KEDINASAN di INDONESIA

    INFO PTB AKADEMI & SEKOLAH TINGGI KEDINASAN

    Kumpulan Puisi Cinta

    Subscribe in a reader

    Berlangganan Artikel atau Informasi gratis Via Email

    Animasi Ikan Di Aquarium